Review [MG] Gundam Strombringer FA / GM Turbulence
MG 2 Mode satu ini adalah ciri khas dari Ground x Space Unit. Gundam Strombringer FA / GM Turbulence adalah kit yang bisa kamu convert ke Stormbringer FA ataupun GM Turbulence dengan swap-swap beberapa bagian armor, atau kalo mudahnya tinggal swap head unit :v. Overall warna dominan hijau militer dipadukan dengan panel line emas dan sedikit aksen coklat, memberi kesan militer Ground Type yang khas. Apalagi saat dipakaiin GM Head, kesan Ground Type itu kental banget, dan begitu balik ke Gundam Head serasa FA Gundam Space Type. Yang bikin kit ini unik adalah decal dengan ornamen kartu dan gambar Joker yang unik banget, kapan lagi kamu lihat gundam yang ada logo Jokernya kan?.
Sebagai finishing untuk kit satu ini, Topcoat Semi-Gloss adalah coating yang cocok untuk kit yang overall berwarna hijau militer satu ini. Dan semisal kamu pengen juga punya kit-kit yang keren, tapi belum bisa rakitnya ataupun gaada waktu. Sabii banget nih order Jasa Rakit di Gundamnesia, tinggal tunggu dan kit kamu bakalan kelar tanpa effort deh!!.